SMA PGRI Sindangsono Gelar Ujian Akhir, Siswa Kelas 12


SMA PGRI Sindangsono Gelar Ujian Akhir, Siswa Kelas 12

SMA PGRI Sindangsono mengelar  Ujian Akhir, Siswa Kelas 12.  Ujian ini digelar di SMA PGRI Sindangsono Senin Pagi 13/3/ 2023.

Bidang kurikulum  dan panitia , EL Haeriah, M.Pd, mengatakan, ujian ini diikuti oleh seluruh siswa  kelas 12  sebanyak 71 siswa termasuk IPA dan IPS. "Telah mengikuti ujian akhir,  yang di mulai sejak tanggal 13  Maret  hingga tanggal 18 Maret 2023 mendatang,” kata El haeriah


Ujian Akhir ini bertujuan untuk mengukur pengetahuan siswa guna mengevaluasi seberapa jauh pengetahuan yang sudah diperolehnya selama kegiatan belajar di SMA PGRI Sindangsono. Ujian akhir dapat mendorong siswa dalam kegiatan pembelajaran baik secara wawasan atau pengetahuan lainnya. Berkompetisi dengan baik dalam meraih keunggulan. Tegas El Haeriah


El Haeriah sebgai kurikulum  berharap, para siswa dalam mengerjakan ujian tidak ada kendala dan  lancar. “Dengan ujian ini, siswa  akan mendapatkan pengakuan yang sama, dengan siswa lain oleh pemerintah. Sehingga SMA PGRI Sindangsono, akan menghasilkan generasi yang berkualitas dan bermartabat.








Komentar

Postingan populer dari blog ini

MELINTAS Media literasi, Hadir Sebagai Bagian Pelengkap Dari KBMN

Kebahagian Keluarga Kecil, Menguliahkan Anak Sampai Menyandang Gelar Serjana.